Wordpress > Wordpress salah satu Content Managament System (CMS) yang populer hingga saat ini, tercatat sekitar 70% pengguna didunia menggunakan platform all in one ini, dengan alasan karena mudahnya mengakses dengan berbagai fitur hanya sekali klik tanpa harus memiliki kemampuan lebih dalam mengembangan website (personal, company dll).

Pada kesempatan kali ini, kami akan memberikan tips kembali "Cara Menghapus Website Menggunakan Wordpress". Ini merupakan salah satu request teman-teman setia WMO Script, maka dari itu berikut uraiannya :

1. Login ke Web Server cPanel
Hal yang pertama yang kalian lakukan adalah masuk ke server hosting/ domain kalian. Untuk memasuki halaman ini, kalian bisa ketikan dengan cepat seperti : www.domainkalian.com/cpanel



2. Pilih menu Software "Softaculous Apps Installer"


3. Pilih CMS Wordpress & klik sembarangan (diluar tombol)


4. Pilih Alamat Domain (Website) yang akan dihapus
5. Pilih Simbol (X) untuk menghapus, jika yang dihapus cuman satu, maka klik (X) secara langsung

6. Centang Kategori (Direcotory, Database & User) 
Perlu diingat adalah usahakan di kategori tersebut sudah kalian Backup terlebih dahulu, karena jika konten kalian banyak maka bisa di Restore ketika dibutuhkan kembali.
Untuk Artikel "Cara Restore Website Menggunakan Wordpress" bisa baca di Title itu yaa ..

7. Klik tombol Remove Installation & Klik OK
Jika sudah mantap langsung aja Esekusi klik tombol "Remove Installation" dan di lanjutkan akan ada notifikasi bahwa Anda yakin untuk menghapusnya? Maka lanjut OK, bisa dilihat seperti gambar dibawah ini :



Nah! Setelah itu, Website kalian akan bersih dan sudah tidak ada lagi dan menyisakan jejak. Maka jika ingin mengembalikannya kembali (Restore) bisa kalian lakukan karena sudah di backup sebelumnya.

Bagaimana mudah bukan? Jika ada kesulitan jangan sungkan untuk bertanya dan bisa tinggalkan pesan di kolom dibawah atau Video YouTube dalam beberapa hari akan di publish.

FOLLOW US

Post a Comment

Silahkan berkomentar sesuai dengan postingan pada website ini yaa ...

Previous Post Next Post